SIDOARJO - Babinsa koramil 0816/17 gedangan Pelda subakir melaksanakan kerja bhakti bersama warga masyarakat desa wedi kec. Gedangan rabu 28-11-2018. Pelda subakir mengatakan sasaran kerja bhakti kali ini adalah membuat saluran air di depan rumah warga sepanjang 150 M yang di arahkan menuju sungai besar Gedangan
Sebab apabila musim penghujan sdh tiba kampung wedi ini sudah menjadi langganan banjir. Untk itu diharapkan dengan di buatnya saluran air ini bisa untuk memperlancar aliran air dan tdk lagi menggenangi jalan bahkan kalau hujannya deras dan lama pasti masuk ke rumah2 warga.
Semenara Kepala Desa Wedi Zainal Abidin mengatakan keberadaan Babinsa di desa wedi memberikan kesan yang sangat luar biasa terhadap masyarakat .pelda subakir tdk hanya dekat dengan Aparat Desa saja tetapi dengan warga masyarakat selalu bersama2 pak babinsa ini tidak membedakan - bedakan dalam bergaul baik yang tua atau yang masih mudah dalam berbagai bentuk kegiatan. ini adalah bukti bahwa kemanunggalan TNI terutama Babinsa dengan warga masyarakat tidak bisa dipisahkan lagi sesuai dengan slogan TNI - AD 'Bersama Rakyat TNI Kuat. (Lyn/Bakir)